Ribuan masyarakat Lampung memadati Parade Budaya Lampung Culture and Carnival mulai Lapangan Saburai hingga jalur karnaval/pawai. Acara ini memang even tahunan yang dimiliki Provinsi Lampung dan amat dinanti oleh masyarakat Sai Bumi Ruwa Jurai. Parade Budaya Lampung menampilkan keragaman budaya Lampung dan Nusantara. Tak ketinggalan mempertontonkan kemegahan dan kekayaan adat budaya Lampung.