LAMPUNG1.COM – Ketua DPRD Lampung menghadiri Hari Ulang Tahun (HUT) ke- 26 Kabupaten Tulang Bawang yang dilaksanakan di Ruang Paripurna DPRD Tulang Bawang, Senin (20/03/2023) Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay SH., MH menyebutkan bahwa dalam rangka mempercepat pembangunan di Kabupaten Tulang Bawang perlu dilakukan kolaborasi lintas sektoral yang mana ini akan …
Read More »Pj Bupati Tuba Pimpin Upacara HUT Tuba ke-26
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Drs. Qudrotul Ikhwan MM memimpin langsung upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Tulang Bawang ke 26, kegiatan tersebut digelar di lapangan kantor Bupati setempat. Senin (20/3/2023) Dalam sambutannya, Pj Bupati Tulang Bawang, Drs. Qudrotul Ikhwan MM mengucapkan, rasa syukur diusai ke …
Read More »Sambut Hari Bakti Pemasyarakatan, Ratusan Warga Binaan Rutan Menggala Terjaring Razia
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Sebanyak 412 warga binaan Rumah Tahanan Negara (Rutan) kelas II B Menggala terjaring razia pengeledahan gabungan, razia tersebut dilakukan dalam rangka menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 59. Senin (20/3/2023) Razia gabungan itu dipimpin langsung oleh, personel Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Lampung (Kanwil Lampung), Kepala …
Read More »Kampung Kekatung Dente Teladas Terendam Banjir
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Banjir akibat luapan Sungai di Kampung Kekatung Kecamatan Dente Teladas, Lampung beberapa hari lalu, mengakibatkan puluhan hektar tambak udang vaname siap panen tergerus dan puluhan hektar sawah terendam banjir. Banjir yang melanda Kampung Kekatung (09/03/2023) lalu bukan saja menggenangi puluhan hektare tambak dan sawah namun juga merendam rumah …
Read More »Peringati Hari Jadi Provinsi Lampung dan Kabupaten Tulang Bawang, Pemprov Lampung Gelar Pengajian Akbar di Menggala
LAMPUNG1.COM, TULANG BAWANG —– Memperingati hari jadi Provinsi Lampung ke-59 dan hari jadi Kabupaten Tulang Bawang ke-26, Pemerintah Provinsi Lampung mengadakan Pengajian Akbar (Istiqhosah) di Lingkungan Pemkab Tulang Bawang, Menggala, Kamis (16/3/2023). Pengajian ini juga diadakan dalam rangka silaturahmi menjelang bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah. Mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi, …
Read More »Pemda Tuba Gelar Pengajian Akbar HUT Tuba dan HUT Provinsi Lampung
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Tulang Bawang menggelar pengajian akbar dalam rangakaian Hari Ulang Tahun (HUT) ke 26 dan HUT ke 59 Provinsi Lampung. Acara tersebut digelar di depan kantor Bupati setempat. Kamis (16/3/2023) Dalam pengajian akbar tersebut Pemerintah daerah turut mengundang Ustadz Drs. H. Wijayanto M.A. Dalam …
Read More »Sekda Tuba Anthoni Buka Turnamen Pekat IB Cup Futsal
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang-Turnamen Pekat-IB Cup Futsal bertema “Dengan Olahraga Generasi Muda Tulang Bawang Sehat, Bangkit, Elegan Humanis. Dalam rangka memeriahkan HUT Kabupaten Tulang Bawang yang Ke-26 tahun 2023. Resmi dibuka dengan ditandai tendangan bola oleh Sekda Kabupaten Tulang Bawang, Anthoni, dilapangan Sport Center Menggala kompelek Pemda, Rabu (15/03/2023). Ketua Dewan Pimpinan …
Read More »Dinas Perikanan dan Kelautan Gelar Lomba Mancing, Rangkaian HUT Kabupaten Tuba
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Tulang Bawang menggelar lomba memancing, perlombaan tersebut rangakaian acara Hari Ulang Tahun (HUT) ke 26 Kabupaten Tulang Bawang. Rabu (15/3/2023) Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Drs. Qudrotul Ikhwan MM yang diwakili Sekertaris Daerah (Sekda) Tulang Bawang Ir. Anthoni mengatakan, perlombaan ini diharapkan …
Read More »Pj.Bupati Tuba Serahkan Bantuan Korban Banjir
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Penjabat (Pj) Bupati Tulang bawang Qudrotul Ikhwan menyerahkan bantuan sembako kepada warga yang terdampak bencana banjir di Kampung Astra Ksetra, Kampung Tiuh Tohou dan Kampung Bujung Tenuk, Kecamatan Menggala. Jum’at (10/3/2023) Qudrotul Ikhwan hadir dengan didampingi oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Tulang Bawang, Forkopimda, Ketua …
Read More »Ketua TPPKK Herlinawati Qudratul Salurkan Bantuan Kepada Warga Korban Banjir
LAMPUNG1.COM, Tulang Bawang – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahterahan Keluarga (TPPKK) Herlinawati Qodratul meninjau sekaligus menyalurkan bantuan nasi bungkus kepada warga terdampak banjir di Kecamatan Menggala, Kampung Astra Ksetra. Kamis (9/3/2023) Ketua TPPKK Herlinawati Qodratul mengatakan, bantuan ini sebagai bentuk kepedulian kepada para warga yang terdampak banjir di Kampung Astra Ksetra. …
Read More »